Mentan: Beras Aman, Stok di Bulog Tahun Ini 4 Juta Ton
Menteri Pertanian (Mentan) Amran Sulaeman menjelaskan, bahwa belum ada impor beras sejauh ini. Yang ada adalah impor menir untuk industry, yaitu menir yang bubuk itu. Kepada wartawan yang mencegatnya seusai rapat terbatas soal beras, Mentan mengatakan, bahwa stok beras di Bulog masih aman. Kita harapkan stok bulog nanti itu tahun 2015 ada 4 juta ton, […]