Wujudkan Indonesia Sehat Melalui Program Perdesaan Sehat
Guna melakukan sosialisasi terhadap pentingnya perdesaan yang sehat, Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi menyelanggarakan Jambore Perdesaan Sehat 2014 di Makassar, Sulawesi Selatan, 19-20 November 2014. Deputi Pengembangan Sumber Daya Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi, DR. Ir. Suprayoga Hadi, MSP, dalam laporannya saat puncak acara Perdesaan Sehat 2014 mengatakan, pada dasarnya Jambore […]